Tag Archives: Blue Protocol

Game Blue Protocol Batal Rilis secara Global dan Hentikan Layanan pada Januari 2025

Game Blue Protocol dengan grafis bergaya anime yang selalu dinantikan oleh para penggemar di seluruh dunia akan segera mengakhiri layanannya di Jepang pada Januari 2025. Bandai Namco telah mengumumkan bahwa game online free-to-play bergenre action RPG ini akan berakhir pada tanggal 18 Januari 2025. Hal ini juga berdampak pada perilisan global game ini, yang dibatalkan… Read More »